JANGAN MELENYAPKAN HAL YANG KECIL
Benarkah perkataan yang mengatakan : “kita harus memperhatikan urusan kecil karena
urusan kecil akan menjadi besar jika tidak ditangani segera”
JAWAB: Ya, kita
harus memperhatikan urusan kecil karena urusan kecil akan menadi besar jika
tidak ditangani segera
Wahai anakku, baca dan pahamilah dengn penuh kesungguhan pelajaran yang telah maupun yang belum di bahas oleh gurumu.
TIPS AGAR ‘ALIM FIQIH
Bagaimana caranya agar ‘alim fiqih?
JAWAB: orang yang menginginkan dirinya menjadi seorang
yang ahli fiqih. Maka tidak ada jalan lain baginya kecuali ia harus melakukan
perbuatan-perbuatan ahli fiqih, yaitu mengulang-ngulang/mutolaah kitab fiqih maka
ia akan menjadi seorang ahli fiqih jiwanya,